Sihir Bisa Membunuh dan Membuat Sakit Berkepanjangan, Benarkah? Simak Jawaban Buya Yahya Berikut

- 22 November 2023, 14:05 WIB
Buya Yahya saat menjelaskan seseorang yang memukul anak berlebihan adalah orang yang sakit.
Buya Yahya saat menjelaskan seseorang yang memukul anak berlebihan adalah orang yang sakit. /YouTube/Al-Bahjah TV

KlikBondowoso- Sihir sering dikenal sebagai ilmu hitam yang identik dengan hal negatif.

Banyak anggapan yang beredar bahwa sihir bisa membuat sasarannya kehilangan nyawa atau sakit bekepanjangan.

Buya Yahya menyebutkan bahwa penyakit hitam itu ada. Santetpun juga ada.

Lantas benarkah sihir mampu melukai manusia, bisa membunuh hingga sakit berkepanjangan?

Simak penjelasan Buya Yahya berikut, dikutip dari salah satu video yang diunggah di kanal YouTube Al-Bahjah TV Buya Yahya menyebutkan bahwa penyakit hitam (karena sihir) itu ada.

Baca Juga: Anak Pinjam Uang ke Bank yang Ada Riba untuk Melunasi Utang Orang Tua, Ini Kata Buya Yahya

Santet juga memiliki radar. Semakin seseorang percaya, maka santet akan semakin mudah masuk ke tubuh seseorang.

Oleh sebab itu, Buya Yahya menganjurkan agar cuek saja terhadap santet dan memperbanyak dzikir kepada Allah SWT.

Itu Lebih Baik Nabi Muhammad SAW juga pernah terkena sihir. Tetapi, itu hanya akan lewat saja nanti. Berikut bacaan yang dianjurkan Buya Yahya untuk dilafalkan setiap hari akan terhindar dari sihir.

Halaman:

Editor: Muhammad Irwanzah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x