Tiga Jenis Puasa Sebelum Idul Adha yang Dianjurkan Untuk Dikerjakan! Lengkap Beserta Niat dan Artinya

- 6 Juli 2022, 19:37 WIB
Tiga Jenis Puasa Sebelum Idul Adha yang Dianjurkan Untuk Dikerjakan! Lengkap Beserta Niat dan Artinya
Tiga Jenis Puasa Sebelum Idul Adha yang Dianjurkan Untuk Dikerjakan! Lengkap Beserta Niat dan Artinya /PEXELS/ Rayn L/

KlikBondowoso.com - Terdapat tiga jenis puasa sebelum hari raya Idul Adha yang dianjurkan untuk dikerjakan.

Dalam artikel ini terdapat tiga jenis puasa yang akan dijabarkan berserta niat dan artinya. simak sampai habis.

Tiga jenis puasa sebelum Idul Adha yaitu Puasa Dzulhijjah, puasa Tarwiyah dan puasa Arafah.

Untuk tanggal pelaksanaannya dari tiga puasa sebelum Idul Adha berbeda-beda, sebagai berikut:

- Puasa Dzulhijjah tanggal 1-7 Dzulhijjah

- Puasa Tarwiyah tanggal 8 Dzulhijjah

- Puasa Arafah tanggal 9 Dzulhijjah

Baca Juga: Puasa Sunnah Menjelang Idul Adha, Berikut Jadwal dan Niat yang Dibaca

Dengan demikian untuk seorang muslim dianjurkan untuk banyak melakukan amalan sholeh di 10 hari pertama Dzulhijjah.

Halaman:

Editor: Fathorrahman Hidayah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x