Resep Coto Makasar Penguat Imun Dimasa Pandemi Covid -19

- 28 Juli 2021, 16:35 WIB
Coto Makassar Penguat Imun Dimasa Pandemi Covid-19
Coto Makassar Penguat Imun Dimasa Pandemi Covid-19 /N.A Pertiwi/

 

KlikBondowoso.com - Coto makassar atau coto mangkasara adalah makanan tradisional Makassar, Sulawesi Selatan.

Makanan ini dari resep aslinya terbuat dari jeroan sapi yang direbus dalam waktu yang lama. Rebusan jeroan bercampur daging sapi ini kemudian diiris-iris lalu dibumbui dengan bumbu yang diracik secara khusus.

Namun bagi anda yang tidak menyukai jeroan sapi, bahan utama bisa diganti dengan iga sapi.

Baca Juga: Air Terjun Tancak Kembar Bondowoso, Berikut Harga Tiket dan Jam Bukanya

Sebagaimana dirangkum KlikBondowoso.com dari chanel Youtube Nine's Khitchen berikut resep Coto Makasar Iga:


Bahan:

1 kg iga
3 liter air cucian beras yang ke 2-3
2 batang serai, geprek
4 lembar daun salam
4-5 cm kayu manis
3 lembar daun jeruk
100 gr kacang sangrai, haluskan
½ sdm lada bubuk
Kaldu bubuk, garam, gula pasir secukupnya
Minyak untuk menumis
air

Baca Juga: Lirik lagu Butter BTS

Bumbu halus:

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah