Fadilah Surat Yasin dan Al Ikhlas: Amalan Pak Roh, Rumahnya Utuh Meski Diterjang Erupsi Semeru

- 12 Januari 2022, 13:00 WIB
Fadilah Surat Yasin dan Al Ikhlas, Amalan Pak Roh, Rumahnya Utuh Meski Diterjang Erupsi Semeru
Fadilah Surat Yasin dan Al Ikhlas, Amalan Pak Roh, Rumahnya Utuh Meski Diterjang Erupsi Semeru /YouTube Tagar Misteri

KlikBondowoso.com – Umat Islam karib mendengar fadilah ayat-ayat suci Al Quran, seperti dari Surat Yasin dan Al Ikhlas sebagainya.

Kedua surat ini menjadi amalan Wadiman alias Pak Roh, pemilik rumah yang utuh meskipun diterjang erupsi Semeru pada 4 Desember 2021 lalu.

Pak Roh ternyata rutin mengamalkan kedua surat ini setiap petang hari, sehingga mendapatkan fadilah berupa keamanan dari terjangan erupsi Gunung Semeru awal bulan lalu itu.

Baca Juga: Ilmu Pelet Bacaan Arab yang Mudah untuk Mahabbah Cinta, Cukup Baca 7 Kali, Si Dia Jadi Milik Anda

Berikut ulasan KlikBondowoso.com mengutip JemberNetwork.com dalam artikel yang berjudul Ini 4 Amalan Pak Roh, Pemilik Rumah yang Tetap Utuh Tak Tersentuh Lahar Gunung Semeru

Rumah milik warga asal Madura ini tetap utuh meski dihajar awan panas guguran Gunung Semeru.

Terlihat perabotan rumah, sejumlah foto di dinding rumah juga utuh. Ada pula sepasang burung Love Bird yang masih hidup. Keduanya bertengger di dalam sangkarnya.

Baca Juga: Doa Pendek yang Bisa Memperlancar Rezeki, Singkat dan Padat Mudah Dihafal

Lalu ada sebuah kolam ikan yang berada di sebelah kanan rumah juga tidak rusak, bahkan tidak terlihat ada abu vulkanik yang masuk ke kolam tersebut.

Rupanya, Pak Roh selalu mengamalkan empat amalan yang tak pernah putus dilakukan, termasuk saat memperingati maulid Nabi Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: JemberNetwork.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x