Gus Baha: Kita Sering Bersama Salah Satu dari 3 Golongan yang Tidak di Hisab di Akhirat, Siapakah?

- 27 Januari 2022, 19:22 WIB
Ulama kharismatik Gus Baha mengungkap bahwa kita sering bersama salah satu dari 3 golongan orang yang tidak akan dihisab kelak
Ulama kharismatik Gus Baha mengungkap bahwa kita sering bersama salah satu dari 3 golongan orang yang tidak akan dihisab kelak /Tangkapan layar facebook fans gus baha/


KlikBondowoso.com - Ulama kharismatik Gus Baha mengungkap bahwa kita sering bersama salah satu dari 3 golongan orang yang tidak akan dihisab kelak.

3 golongan orang ini selama kehidupannya di dunia tidak akan dihisab oleh Allah. Hal ini berlaku pada semua perilakunya entah baik ataupun buruk. ke tiga orang ini tidak akan dihitung oleh Allah, sehingga bebas dari hukum.

Salah satunya dari tiga golongan orang yang tidak akan dihisab Allah bahkan sering ditemui dan kita sering bersamanya.

Dalam hidup, manusia akan mendapatkan dua hal, yaitu pahala dan dosa karena perbuatan sehari-hari.

Pahala didapatkan dari perbuatan baik yang sesuai dengan perintah dan ketentuan dari Allah.

Baca Juga: Seorang Pemancing Hilang Di Sungai Sampean Baru Bondowoso, Sudah 3 hari Belum di Temukan

Sementara dosa akan didapatkan apabila seseorang melanggar perintah Allah dan justru melakukan sesuatu yang dilarang.

Hanya Nabi Muhammad saja manusia yang tidak memiliki dosa karena maksum atau dijaga dari perbuatan itu.

Pahala dan dosa kelak akan menjadi sebuah penentu dari kelayakan seseorang mendapat rahmat Allah.

Halaman:

Editor: N.A Pertiwi

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x