Doa Ketika Angin Kencang dam Ketika Melihat Awan Hitam Kelam, Lengkap dengan Artinya

- 16 Mei 2023, 02:25 WIB
Ilustrasi. Awan hitam menyelimuti langit.
Ilustrasi. Awan hitam menyelimuti langit. /Kabar Banten /Rizki Putri

KlikBondowoso.Com - Kejadian alam angin kencang atau angin ribut seringkali terjadi. Di Indonesia, angin kencang kerap terjadi ketika musim penghujan.

Ada anjuran membaca doa ketika ada angin kencang atau angin ribut. Salah satu hadist meriwayatkan bahwa, saat hujan disertai angin kencang Rasulullah SAW membaca sebuah doa sebagaimana berikut:

Doa Ketika Angin Ribut/Bertiup Kencang

اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْأَلُكَ خَيْرَهَا وَأَعُوْذُ بِكَ مِنْ شَرِّهَا

Allaahumma innii as-aluka khoirohaa wa a’uudzu bika min syarrihaa.

“Ya Allah, sesungguhnya aku mohon kepadaMu kebaikan angin ini, dan aku berlindung kepadaMu dari kejelekannya.”

Doa melihat awan hitam kelam (mendung tebal)

Dikutip dari NU Online, berikut doa Rasulullah ketika melihat awan hitam kelam (mendung tebal). Rasulullah akan bergegas meninggalkan semua pekerjaannya dan langsung membaca doa berikut ini (HR Imam Abu Dawud, Imam Ahmad, dan Imam al-Baihaqi):

وروت عائشة رضي الله عنها أن النبي صلي الله عليه وسلم كان إذا رأي ناشئا في أفق السماء ترك العمل, وإن

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x