Aset Neto Dana Jaminan Sosial BPJS Kesehatan Tahun 2021 Sebesar Rp38,7 Triliun, Pandemi Bisa Pertahankan WTM

- 6 Juli 2022, 14:50 WIB
Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti.
Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti. /Tangkapan Layar Zoom Meeting

Diantaranya Antrean Online, dan layanan telekonsultasi hingga Pelayanan Administrasi melalui Whatsapp (PANDAWA).

Sampai dengan akhir tahun 2021, jumlah pemanfaatan pelayanan melalui PANDAWA mencapai 4,3 juta pemanfaatan yang terdiri dari layanan administrasi kepesertaan dan informasi layanan. Selain itu, sistem antrean online yang terkoneksi dengan Mobile JKN sudah mencapai 21.066 Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) dan 1.433 Rumah Sakit (RS).***

 

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah