Makanan Nusantara yang Namanya Bikin kaget Namun Rasanya Enak! Salah Satunya Berasal Dari Kata Kucing

- 5 Mei 2022, 18:51 WIB
nasi kucing
nasi kucing /Instagram/danangpurwoko.id

Makanan ini populer di daerah Jawa Tengah seperti Solo dan Yogyakarta.

  1. Memek

Makanan khas dari Simeulue, Provinsi Aceh ini memiliki nama unik yaitu memek.

Jangan berpikir aneh-aneh dulu, karena memek merupakan makanan seperti bubur yang berbahan dasar dari campuran beras ketan, gula, santan dan pisang.

Memek dianggap sebagai makanan warisan leluhur dari zaman kerajaan menurut masyarakat Simeulue.

Nama memek berasal dari “mamemek” yang artinya mengunyah atau menggigit.

  1. Kue Peler Bedebu

Kue Peler Bedebu berasal dari Kepulauan Seribu yang sudah ada sejak tahun 1970-an.

Diberi nama ini karena bentuknya bulat utuh dan bertekstur lembek, layaknya kelamin laki-laki yang sedang lemas.

Kue ini terbuat dari sagu yang ditumbuk, lalu isi dengan gula merah. Wujudnya hampir sama dengan klepon.

Ternyata nama makanan di Kepulauan Seribu memang unik-unik. Contohnya janda mengandang, kue bom atom hingga kue selingkuh.

Itulah makanan nusantara yang memiliki nama unik. Meskipun namanya unik rasanya pun unik dan enak.

Halaman:

Editor: Fathorrahman Hidayah

Sumber: Neo Daily


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x