Kapan Malam Lailatul Qodar, Ini 5 Amalan yang Bisa Dilakukan untuk Meraih Lailatul Qodar

- 3 April 2024, 22:35 WIB
Jangan Lewatkan Keistimewaan Lailatul Qodar, Berikut 5 Keistimewaannya.yang Salah Satunya Doa TerkabulDoa Hari Ke 17 Puasa Ramadhan 1443 H dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya, Dikabulkan Semua HajatDoa Hari Ke 27 Puasa Ramadhan 1443 H pada Jumat 29 April 2022 dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya
Jangan Lewatkan Keistimewaan Lailatul Qodar, Berikut 5 Keistimewaannya.yang Salah Satunya Doa TerkabulDoa Hari Ke 17 Puasa Ramadhan 1443 H dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya, Dikabulkan Semua HajatDoa Hari Ke 27 Puasa Ramadhan 1443 H pada Jumat 29 April 2022 dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya /unsplash

KLIK BONDOWOSO - Menemukan Malam Lailatul Qadar Meskipun tidak diketahui secara pasti kapan waktunya, ada beberapa tanda yang bisa menjadi petunjuk datangnya malam Lailatul Qadar.

Antara lain: Langit malam terlihat cerah dan bersih. Udara terasa sejuk dan tenang. Malam terasa lebih panjang dari biasanya. Hati terasa damai dan tenteram.

Malam Lailatul Qadar menjadi malam paling dinantikan oleh seluruh umat Islam di bulan suci Ramadan.

Keistimewaan Malam Lailatul Qadar telah disampaikan Al-Quran dalam surat Al-Qadr ayat 1 sampai 5.

Yakni malam yang lebih baik dari pada 1000 bulan. Malam Lailatul Qadar disebutkan akan turun pada 10 malam terakhir di bulan suci Ramadan.

Berikut 5 Amalan yang bisa dilakukan untuk Meraih Malam Lailatul Qodar :

1 - Menunaikan Shalat Malam Menunaikan Shalat Malam, Shalat tahajud juga menjadi shalat yang terbaik setelah shalat wajib, Karena di dalam nya terdapat keistimewaan bagi umat muslim yang mengamalkannya. Terkhusu jika dilakukan pada malam lailatul qadr.

2 - Memperbanyak Doa Pada malam lailatul qadr para malaikat datang memenuhi bumi untuk mendatangi manusia yang bersungguh-sungguh dalam beribadah. Sehingga para malaikat bersamanya dan mendoakan nya.

3 -Iktikaf Iktikaf adalah berdiam di dalam masjid dengan syarat tertentu dan niat beribadah semata-mata hanya untuk Allah SWT. Ini adalah momen di mana umat Islam bisa lebih mendekatkan diri pada Allah SWT.

Halaman:

Editor: Lihul


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x