Satu Survivor Ritual Pantai Payangan Seorang Anggota Polri Asal Polres Bondowoso

- 13 Februari 2022, 14:34 WIB
Korban yang meninggal saat ada di kantong jenazah.
Korban yang meninggal saat ada di kantong jenazah. /Yoyeb for Klikbondowoso.Com

Baca Juga: Alasan Para Rombongan Ritual Datang ke Pantai Payangan: Penjelasan Dari Pihak Polisi Hanya Mencari Ketenangan

Dari seluruh korban, mayoritas dari Jember. Dari Kecamatan Rambipuji, Patrang, Panti, dan Patrang.

Selain itu ada satu korban berasal dari Bondowoso. Kabupaten yang bersebelahan dengan Jember.

Korban asal Kabupaten Bondowoso itu adalah Febri, usia 28 tahun, seorang polisi.

Bertugas di Polsek Pujer, Polres Bondowoso. Berpangkat Bripda.

Atas adanya insiden ini, Kapolres Bondowoso AKBP Herman Priyanto membenarkan.

"Iya mas betul," terang Kapolres Bondowoso AKBP Herman Priyanto.

Sementara data di lapangan, korban masih muda. Usianya baru 28 tahun.

Istrinya adalah seorang bidan. Korban menikah pada 29 Agustus 2020.

Baca Juga: Satu Orang Peserta Ritual Pantai Payangan Jember Belum Ditemukan

Halaman:

Editor: Sholikhul Huda

Sumber: Viral Bake


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x